Duase Ayu Mulai Usaha - Payana Dewa
Notifikasi

Loading…

Duase Ayu Mulai Usaha

Dalam melakukan sesuatu yang bersifat khusus, biasanya orang Bali keraf berpatokan pada padewasan. Padewasan sudah menjadi bagian yang tak terpisahkan dari tatanan hidup orang Bali. Namun tak banyak yang bisa mencari padewasan paling tidak untuk dirinya sendiri. Sehingga lumrah meminta padewasan kepada orang yang dianggap sudah menguasainya. Di bawah ini akan diuraikan sedikit tentang Dewasa Ayu Untuk Memulai Aneka Usaha Dan Kegiatan.



Duase Ayu Mulai Usaha

Membuat Alat Penangkap Ikan : Kl.Jengking, Kl.Dangastra, Kl.Jengkang, Kl.Caplokan, Kl.Jangkut, Kl.Tiga Dungulan, Kl.Manguneb, Kl.Mina, Kl.Ngamut, Kl.Mapas, Kl.Rebutan, Kl.Susulan.

Membuat Sampan, Perahu, Kapal, Jaring. Corok Kodong, Dewa Ngelayang, Kl.Rebutan.

Membuat Aneka Barang Tajam dan Senjata. Kl.Timpang, Pemacekan, Kl.Pacekan, Aryang nemu Brahma, Kl.Aus, Kl.Bancaran, Kl.Beser, Kl.Caplokan, Kl.Jangkut, Kl.Dangastra, Kl.Gacokan, Kl.Keciran, Kl.Muncar, Kl.Muncrat, Kl.Rau, Kl.Kutila turun, Kl.Macan, Kl.Pati jengkang, Kl.Nanggung, Kl.Sapuhau, Kl.Sudukan, Kl.Wikalpa.

Membuat Alat Bunyi-bunyian: Kl.Geger.

Menganyam: Kl.Kilang-kilung,Kl.Atat.

Bakar Bata, Genteng, Keramik dll : Semua dewasa Geni. (Geni Rawana,Brahma dll).

Pindah Tempat Tinggal : Buda Kliwon, Penanggal, Tulus dan Dadi.

Membuka Usaha da Sarananya : Purna Suka,Sedana yoga,Amerta gati,Amerta Yoga,Ayu Nulus, Dauh ayu, Kl.Cakra, Kl.Gotongan, Kl.Rebutan, Kl.Raja, Tulus, Dadi. Hindari: Tali wangke, Kl.Mangap, Kl.Dangastra, Kl.Pati jengkang, Kl.Luang, Kl.Ngruda, Kl.Pegat.

Pelantikan Pejabat,Pengurus: Kl.Raja, Kl.Wisesa, Kl.Panyeneng. Hindari : Sasih Kasanga, Kl.Pegat, Kl.Suwung, Panglong.

Mengesahkan Peraturan/Awig-awig : Dauh Ayu, Ayu nulus, Kl.Panyeneng.

Melakukan Pertemuan Penting: KL.Ketemu,Kl.Ngunya,Kl.Panyeneng. Hindari : Kl.Pacekan, Kl.Pegat, Kl.Macan, Kl.Rau, Kl.Sudukan, Kl.Suwung, Titi buwuk.

Berobat Ke Dukun : Beteng, Kajeng, Agni agung, Patra limutan. Hindari : Kl.Pati

Meracik Obat dan Membuat Zimat Tengen : Kajeng Kliwon Enyitan, Purwani, Purnama, Kl.Miled, Kl.Lutung Magelut, Kl.Rau.

Pasang Guna-guna : Kl.Jangkut, Kl.Ngruda, Kl.Pati, Kl.Manguneb, Kl.Mapas, Kl.Tumpang, Patra limutan, Kajeng Kliwon uwudan, Tilem.

Berlatih : Tari, Tabuh, Beladiri : Suba cara. Hindari : Ingkel wong, Kl.Jengking, Wuku berisi tanpa guru.

Belajar Mantram/Buka Sekolah : Hari Senin, Rabu, Kamis, Penanggal ping 1 (siki ), Tutur Mandi, Tutut Masih, Dirga yusa, Suba cara, Dewa Ngelayang, Kl.Olih, Kl.Isinan. Hindari : Wuku berisi tanpa guru, Kl.M ertyu, Patra.

Memisahkan Bayi Menyusu: Beteng,Was,Kl.Pegat.

Memindahkan Orang Sakit: Hindari: Kl.Sudukan.

Bersenggama : Hindari : Kl.Mertyu, Kl.Ngruda, Kl.Pati, Kl.Pegat, Kajeng Kliwon, Purnama, Tilem, Anggara Paing, Redite Wage, Soma umanis, Anggara wage, Buda Kliwon, Wraspati Paing, Sukra Pon, Saniscara Kliwon, Dagdig Karana, Nuju Weton Lanang/Istri, Pati pata, Pati paten.