Notifikasi

Loading…

Latest Posts
Pura Dalem Puri; Sedikit Cerita Tentang Sorga dan Neraka Hindu Bali

Pura Dalem Puri; Sedikit Cerita Tentang Sorga dan Neraka Hindu Bali

Letak Pura Dalem Puri ini kurang lebih satu kilometer di barat Pura Penataran Agung Besakih. Di pura ini divisualisasikan keberadaan sorga dan neraka sesuai dengan konsep ajaran Hindu Siwa Sidhanta. Di areal Pura Dalem Puri di samping ada pelinggih atau bangunan suci tempat memuja Tuhan sebagai Batari Uma Dewi ada juga areal yang letaknya di luar pembatas pura yang disebut Tegal Penangsaran simbol Neraka Loka. Pura Dalemnya yang ada di jeroan atau dalam tembok pembatas pura simbol Sorga. Neraka…
Etika Menanam Ari-ari - Ini Makna dan Artinya, Kita Wajib Tahu!

Etika Menanam Ari-ari - Ini Makna dan Artinya, Kita Wajib Tahu!

Dalam tatwa Kanda Pat disebutkan bahwa Ari-ari adalah salah satu dari 4 saudara gaib manusia, atau disebut Catur Sanak dalam ajaran Bali, yaitu air ketuban, darah, selaput ari, dan ari-ari. Merekalah yang menemani manusia dari lahir hingga akhir hayat. Saat bayi lahir maka ada upacara khusus yang harus dilakukan untuk menanam ari-ari si bayi. Saat menanam pun memiliki etika, kalau bayi laki-laki ditanam dibagian kanan pintu rumah dari kita menghadap ke halaman rumah, sedangkan bagi bayi perempu…
Ulang Tahun Boleh, Otonan Wajib. Waktu Otonan, Banten Otonan, Doa Meotonan, Lengkap!!!

Ulang Tahun Boleh, Otonan Wajib. Waktu Otonan, Banten Otonan, Doa Meotonan, Lengkap!!!

Apakah Anda sering merayakan Ulang tahun dibandingkan Otonan? Atau jarang meotonan, hanya ulang tahun saja?! Tapi yang jelas  Otonan dan ulang tahun beda ulang tahun 1 tahun sekali dan Otonan 6 bulan sekali. Sebagai orang Hindu wajib ya meotonan, walaupun sarananya kecil.  Bagaimanakah tata cara yang benar saat ‘meotonan? Pertanyaan seperti itu sering muncul dari orang tua terutama sang ibu yang akan mengotonin anaknya. Seperti, apa saja bantennya, bagaimana langkah-langkahnya, dan apa saja ban…
Campah! Ini Tempat Mebanten Saiban dan Doa-Maknanya! Bukan Sesuka Hati dan Sembarang Tempat

Campah! Ini Tempat Mebanten Saiban dan Doa-Maknanya! Bukan Sesuka Hati dan Sembarang Tempat

Rahajeng seneng/selamat pagi Semeton-saudara Hindu Dharma dimanapun Kalian berada, masak apa hari ini? Hehe... Sampun membuat Banten saiban? Menjadi seorang Umat yang patuh dalam menjalankan Upakara akan selalu mendapat lindungan dan keselamatan, Kerahayuan. Mungkin ada Umat yang belum tahu menaruh Banten Saiban dan mungkin jaga hanya menaruhnya sesuka hati atau di sembarang tempat?! Jangan campah... Mari perbaiki mulai sekarang... Dan mungkin belum tau doa mesaiban? Maka dari itu izinkan blog …
Genah/Tempat Pengijeng Karang Yang Benar. Ini Deritanya Jika Salah Tempat!

Genah/Tempat Pengijeng Karang Yang Benar. Ini Deritanya Jika Salah Tempat!

Berbeda daerah berbeda lagi adat dan budayanya, dan juga mungkin karena pekarangan rumah yang sempit dan mungkin juga di tambah dengan petunjuk yang keliru. Namun, jika sudah salah menempatkan pengijeng karang kesakitan yang akan didapat. Pelinggih Pengijeng Karang atau juga disebut dengan Penunggun Karang yang merupakan salah satu bangunan suci, dan Stana Ratu Made Kalang Kajeng. Beliau berada dibawah perintah Dewa Mahadewa, dan sebisa mungkin Pelinggih Pengijeng Karang berada di posisi Kaja K…
Makna dan Tempat Untuk Nunas Tirta Penembak (Budaya Bali) Patut Kita Ketahui

Makna dan Tempat Untuk Nunas Tirta Penembak (Budaya Bali) Patut Kita Ketahui

Tirta penembak atau pemanah adalah air campuhan yang hening diperoleh pada tengah malam yang diambil pertama dari hilir ke hulu di sebuah sungai atau sumber air yang nantinya digunakan saat memandikan sawa dalam upacara pengabenan. Jenis dan makna tirta pengabenan ini mengandung makna membersihkan jasad orang yang meninggal dunia dari kotoran-kotoran lahir dan batin. Dalam sebuah kisah gugurnya Rsi Bhisma, diceritakan bahwa awalnya air untuk membersihkan badan diminta kepada Duryudana, diberika…
Umat Hindu Wajib Tahu Makna Janur di Setiap Upakara Yadnya, Simak Yuk

Umat Hindu Wajib Tahu Makna Janur di Setiap Upakara Yadnya, Simak Yuk

Umat se-dharma, dalam setiap kegiatan keagamaan umat Hindu tidak pernah lepas dari penggunaan Janur sebagai sarana pokoknya terutama dalam majejahitan  membuat sarana banten / upakara yadnya oleh sang sarati banten. Janur sesuai warnanya berwarna kuning melambangkan kemakmuran dan kesemarakan serta  mengandung Vibrasi dan kesucian, serta berbagai macam bentuk tetuasan melambangkan kelanggengan dan kesungguhan hati sang Yajamana, di samping itu membuang bagian tepi dari janur sebagai perlambang …